TENTANG KOMPAK MEMPAWAH

Komunitas Peduli Jalan Kabupaten Mempawah

KOMPAK MEMPAWAH (Komunitas Peduli Jalan Kabupaten Mempawah) sebagai wadah pemerhati jalan kabupaten di Kabupaten Mempawah baik dari unsur organik maupun masyarakat umum. Komunitas ini dibentuk pada tiap-tiap kecamatan dengan tujuan untuk lebih mengoptimalkan peran serta pihak kecamatan, desa dan masyarakat dalam penyelenggaraan jalan baik berupa Saran, Kritik maupun Masukan kepada penyelenggara jalan di Kabupaten Mempawah.